Breaking News

Kamis, 16 April 2015

RPP Kelas X : Expressing Intention

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah                          : SMA …………………
Matapelajaran             : Bahasa Inggris
Kelas/Semester          : X / 1 (Wajib)
Materi Pokok               : ‘Expressing Intentions to do something’.
Alokasi Waktu              : 4 JP (4x45 menit)

A.       KOMPETENSI INTI (KI)

         KI 1         : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
        KI 2        : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli  (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),  santun, responsif dan pro-aktif  dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3     : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,  kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4     : Mengolah, menalar,  dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu  menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B.        KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Kompetensi Dasar
1.1.  Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar Komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar
2.2.     Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam melaksanakan Komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
3.4  Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu, sesuai dengan konteks penggunaannya


Indikator :
a.       Siswa memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu
b.      Siswa mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu
c.       Siswa menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu

4.4   Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, yang benar dan sesuai konteks.
Indikator :
Siswa terampil menggunakan teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu

C.        TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa terampil menggunakan ungkapan menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu dalam teks lisan dan tulis sesuai konteks dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, yang benar dan menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab.

D.     MATERI PEMBELAJARAN
“Teks lisan dan tulis pernyataan dan pertanyaan tentang niat melakukan sesuatu”
1.         Fungsi Sosial :
 Menyatakan rencana
2.         Struktur Teks
- I’d like to say …..…… /we’d like to buy…..
- I’m going to go to Bali next week/ I’m attending the meeting tonight
- I want to visit my friend tomorrow/ I plan to …..
- I intend to buy new car.
- How about…….?
- Do you have any idea?
- What’s your plan?
    etc
3.         Unsur Kebahasaan
-          Kata kerja (Verb) di dalam ungkapan :
-   I’d like to + V1 + C
-   I’m going to + V1 + C
-   I want to+ V1 + C
-   I plan to+ V1 + C
-   I intend to + V1 + C

E.      METODE PEMBELAJARAN
1.       Pendekatan       : Scientific approach
2.       Model                   :Discovery  learning
3.       Teknik                   :Role play

F.       MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN
1.      Media                   : Video
2.      Alat                        : Laptop, loudspeaker, papan tulis dan In focus.
3.      Sumber Pembelajaran   : Kurikulum 2013, Audio CD/ VCD/DVD, SUARA GURU, Koran/ majalah / buku berbahasa Inggris k-13, www.dailyenglish.com,



G.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1
1.       Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
a.  Mengucapkan salam dan berdo’a bersama
b. Memberi motivasi belajar
c.  Memberi brainstorming berupa pertanyaan yang sesuai dengan materi yang akan disampaikan seperti :
-  What are you going to do in your next lebaran holiday?
- Suppose you will have Lebaran holiday. What are you going to do ?
d.      Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
(Based on my questions,  Now, please guess! what topic are we going to discuss today?)
e.      Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus.
(Yaitu materi tentang ungkapan menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu, bagaimana fungsi sosial, struktur teks, unsur kebahasaan dan tata bahasa, intonasi, tekanan kata dsb)

2.       Kegiatan Inti (65 menit)
Mengamati
a.         Siswa mengamati dan mendengar serta membaca banyak kalimat yang menanyakan dan menyatakan tentang niat melakukan sesuatu yang terdapat dalam video Campingyang diputarkan.
b.         Siswa mengikuti interaksi tentang pertanyaan dan pernyataan tentang menanyakan dan menyatakan tentang niat melakukan sesuatu dengan bimbingan guru (What are  you going to do after school? ,I am going to go to my friend’s home ,  What are you going to do next holiday?, I’m going to go to Delegan Beach,  I’m going to go to Bali, I’m going to buy a new car, …..etc
c.         Siswa menirukan contoh-contoh kalimat yang menanyakan dan menyatakan tentang niat melakukan sesuatu (E.g : ?, I’m going to go to Delegan Beach,  I’m going to go to Bali, I’m going to buy a new car, …..etc)
d.         Siswa mengidentifikasi ciri kalimat yang menanyakan dan menyatakan tentang niat melakukan sesuatu dengan bimbingan dan arahan guru. (E.g. I’m going to + V1 + C.)

Mempertanyakan
Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa mempertanyakan antara lain perbedaan antara berbagai ungkapan menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu dalam bahasa Inggris, perbedaan ungkapan dengan yang ada dalam bahasa Indonesia, kemungkinan menggunakan ungkapan lain dsb.

Mengeksplorasi
a.       Siswa diberikan script berupa dialogue dan mempraktekan ungkapan-ungkapan yang ada didalamnya secara berpasangan di bangku masing-masing.
b.      Siswa membuat percakapan menurut contoh yang sudah ada dalam video juga yang ada dalam dialogue dengan bahasa mereka sendiri.
c.       Siswa memerankan percakapan yang mereka buat tersebut (role-play) ke depan kelas secara berpasangan.



3.       Penutup (10 menit)
Siswa diberi tugas untuk mencari dari sumber lainnya seperti teksbook dan internet yang berisi ungkapan menanyakan dan menyatakan tentang niat melakukan sesuatu.

PERTEMUAN KE 2
1.       Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
a.    Mengucapkan salam dan berdo’a bersama
b.   Menanyakan tugas sebelumnya
c.    Mengulang kembali materi sebelumnya secara sekilas

2.       Kegiatan Inti (65 menit)
Mengamati
a.    Siswa menyimak sebuah jazz chant I’ll climb the highest mountain2 yang ditayangkan
b.    Siswa menirukan contoh-contoh kalimat yang menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu yang terdapat dalam jazz chant.
Mempertanyakan
Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa mempertanyakan antara lain perbedaan antara berbagai ungkapan menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu dalam bahasa Inggris, perbedaan ungkapan dengan yang ada dalam bahasa Indonesia, kemungkinan menggunakan ungkapan lain dsb.
Mengeksplorasi
1.       Siswa menyanyikan jazz chant bersama-sama dan mengulanginya sampai lancar
2.       Siswa memodifikasi jazz chant dengan bahasa mereka sendiri.
Mengasosiasi
a.       Siswa membandingkan antara ungkapan niat melakukan sesuatu dalam bahasa Inggris yang telah dipelajari (dalam video, dialogue, jazz chant dan sumber lain yang mereka temukan di rumah).
b.      Siswa membandingkan ungkapan menyatakan dan menanyakantentang niat melakukan sesuatu dalam bahasa inggris dan dalam bahasa Indonesia.
Mengomunikasikan
Siswa menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu dalam bahasa inggris dalam konteks simulasi di dalam kelas, contonya kepada calon ketua OSIS, Pramuka atau ROHIS.

3.       Penutupan (10 menit)
-          Siswa diberi tugas untuk menuliskan permasalahan dalam jurnal belajar.
-          Salam


H.     PENILAIAN
1.       Jenis/teknik penilaian
-          tes kinerja dan tulis
Penilaian proses berlangsung selama pembelajaran berlangsung yang dimulai sejak aktivitas mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengasosiasi hingga mengkomunikasikan.  
Sikap:
-       observasi, penilaian diri, teman sejawat
      (capaian siswa dinilai oleh guru, siswa sendiri dan temnnya dengan menggunakan daftar cek atau skala penilaian (rating scale) yang disertai rubrik.
-       Jurnal, di dalam dan luar kelas, berupa catatan pendidik.
      Guru mengobservasi dan mencatat perilaku siswa yang mencakupi sikap dan keterampilannya
Pengetahuan:
Pengetahuan siswa tentang struktur teks, unsur kebahasaan dievaluasi dengan menggunakan tes lisan.
Keterampilan:
Unjuk kerja/Praktik, jurnal.

2.       Bentuk instrumen dan instrumen
Role play (memerankan dialogue dengan menggunakan ungkapan menyatakan dan menanyakan tentang niat melakukan sesuatu)

3.       Pedoman penskoran
Rubrik
a.    Aspek Sikap

No.
Butir Sikap
Deskripsi
Perolehan skor
1.
Jujur
5: selalu jujur
4: sering jujur
3: kadang-kadang jujur
2: jarang jujur
1: tidak pernah jujur

2.
Bertanggung jawab
5: selalu tanggung jawab
4: sering tanggung jawab
3: kadang-kadang tanggung jawab
2: jarang tanggung jawab
1: tidak pernah tanggung jawab

3.
Kerjasama
5: selalu kerjasama
4: sering kerjasama
3: kadang-kadang kerjasama
2: jarang kerjasama
1: tidak pernah kerjasama

4
Disiplin
5: selalu disiplin
4: sering disiplin
3: kadang-kadang disiplin
2: jarang disiplin
1: tidak pernah disiplin

5
Percaya diri
5: selalu percaya diri
4: sering percaya diri
3: kadang-kadang percaya diri
2: jarang disiplin percaya diri
1: tidak pernah percaya diri




b.    Aspek Pengetahuan
No.
Butir Sikap
Deskripsi
Perolehan skor
1.
Pengucapan
5 = Hampir sempurna
4 = ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
3 = ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = terlalu banyak kesalahan sehingga sulit dipahami

2.
Intonasi
5 = Hampir sempurna
4 = ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
3 = ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = terlalu banyak kesalahan sehingga sulit dipahami

3.
Ketelitian
5 = sangat teliti
4 = teliti
3 = cukup teliti
2 = kurang teliti
1 = tidak teliti

4.
Pemahaman
5 = sangat memahami
4 = memahami
3 = cukup memahami
2 = kurang memahami
1  = tidak memahami


c . Aspek Keterampilan

No.
Butir Sikap
Deskripsi
Perolehan skor
1.
Melakukan tindak komunikasi yang tepat
5 = Selalu melakukan kegiatn komunikasi yang tepat
4 = Sering melakukan kegiatan komunikasi yang tepat
3 = Beberapa akli melakukan kegiatan komunikasi yang tepat
2 = Pernah melakukan kegiatan komunikasi yang tepat
1 = tidak pernah melakukan kegiatan komunikasi yang tepat



                       Gresik, 26 Juni 2014

Mengetahui                                                                                      
Kepala SMA...........                                                                                         Guru Mata Pelajaran



...............................                                                                                          ..............................
NIP. ...                                                                                                                  NIP
a.       Aspek Sikap

No.
Butir Sikap
Deskripsi
Perolehan skor
1.
Jujur
5: selalu jujur
4: sering jujur
3: kadang-kadang jujur
2: jarang jujur
1: tidak pernah jujur

2.
Bertanggung jawab
5: selalu tanggung jawab
4: sering tanggung jawab
3: kadang-kadang tanggung jawab
2: jarang tanggung jawab
1: tidak pernah tanggung jawab

3.
Kerjasama
5: selalu kerjasama
4: sering kerjasama
3: kadang-kadang kerjasama
2: jarang kerjasama
1: tidak pernah kerjasama

4
Disiplin
5: selalu disiplin
4: sering disiplin
3: kadang-kadang disiplin
2: jarang disiplin
1: tidak pernah disiplin

5
Percaya diri
5: selalu percaya diri
4: sering percaya diri
3: kadang-kadang percaya diri
2: jarang disiplin percaya diri
1: tidak pernah percaya diri



  
b.      Aspek Pengetahuan
No.
Butir Sikap
Deskripsi
Perolehan skor
1.
Pengucapan
5 = Hampir sempurna
4 = ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
3 = ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = terlalu banyak kesalahan sehingga sulit dipahami

2.
Intonasi
5 = Hampir sempurna
4 = ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
3 = ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = terlalu banyak kesalahan sehingga sulit dipahami

3.
Ketelitian
5 = sangat teliti
4 = teliti
3 = cukup teliti
2 = kurang teliti
1 = tidak teliti

4.
Pemahaman
5 = sangat memahami
4 = memahami
3 = cukup memahami
2 = kurang memahami
2  = tidak memahami


c . Aspek Keterampilan

No.
Butir Sikap
Deskripsi
Perolehan skor
1.
Melakukan tindak komunikasi yang tepat
5 = Selalu melakukan kegiatn komunikasi yang tepat
4 = Sering melakukan kegiatan komunikasi yang tepat
3 = Beberapa akli melakukan kegiatan komunikasi yang tepat
2 = Pernah melakukan kegiatan komunikasi yang tepat
1 = tidak pernah melakukan kegiatan komunikasi yang tepat



  
Materi untuk  KD 3.4 dan KD 4.4

“EXPRESSING INTENTIONS”
First Meeting (2 JP)
Task.1
1.       “Suppose you have much money now. What are you going to do with your money?”
2.       “ What will you do in this holiday?”
3.       “ What would you like to do if you find a wallet on the way?”

Task.2
1.      Watch and listen carefully to the dialogue played in the video!
2.      Pay attention to the ‘expressing intentions’ in the video! (E.g : I’m going to play a magic tricks)
3.      Follow the expressions used in the video ! (I’m going to make Toni disappear.....etc)
4.      Identify the characteristics of the expressing intentions” in the video!

Task.3
1.         Act out the dialogue in front of the class!
2.         (Assignment at home). Find such dialogue using the expressing intentions from internet or another resources! Rewrite in your notebook!

Meeting 2 (2JP)
Task 5
1.         Listen to the jazz chant ‘I’ll climb the highest mountain’(Grammar jazz chant, unit 14) and read  carefully the text!
2.          Sing the Jazz Chant together!
Jazz Chant script :
 



I’ll climb the highest mountain2x

I’ll climb the highest mountain”
I’ll swim the deepest sea
I’ll walk along the longest road
If you will come with me
I’ll paint the finest painting
For all the world to see
I’ll tell the sweetest story
If you will walk with me

Task 6
1.       Compare the expressing intentions that you have found in the video, dialogue and the jazz chant with the one that you have found in internet or another resources !
2.       Compare the expressions above with the Indonesian’s one!
Task 7
1.       Practise the expressing of intentions by interviewing the leader of  OSIS, ROHIS, PRAMUKA, etc!
2.       Write a journal relating to the topic of ‘the expressing intentions!”


3 komentar:

  1. Sangat membantu berkat ini jadi ada pandangan hehehe makasih bu.

    BalasHapus
  2. ibu mohon izin copast ya,
    terima kasih postingan ibu sangat membantu kami dalam membuat RPP.

    BalasHapus

Designed Template By Blogger Templates - Powered by Sagusablog